Kaitan Antar Materi
Nilai dan Peran
Guru Penggerak
Pendorong tumbuh kembang 
murid secara holistik
Memastikan keseimbangan 
Cipta, rasa dan karsa siswa
Mendesain pembelajaran 
berpusat pada siswa
Sebagai teladan dan 
transformator pendidikan
Visi Guru Penggerak
Manajemen perubahan dalam 
mewujudkan visi melalui Inkuiri Apresiatif (IA) menggunakan tahapan BAGJA
memandang bahwa setiap orang
memiliki hal positif, dan berkontribusi untuk keberhasilan
dilakukan secara kolaboratif 
berbasis kekuatan inti positif
Pemikiran 
Ki Hajar Dewantara
kodrat alam dan zaman
Guru hanya penuntun,
siswa memiliki kodrat sendiri
Guru hanya mengubah laku
 bukan kodrat
Budaya Positif
Merancang kesepakatan kelas bersama murid
Menerapkan disiplin positif, bukan hukuman
Menciptakan visi bersama untuk membangun budaya positif
